Posted by Bagio Jumat, 05 April 2013 0 komentar

 Angket Mahasiswa

( mohon di isi secara konkrit agar menjadi bahan evaluasi bagi kami )
  1. Apa tujuan anda melanjutkan pendidikan di perguruan tinggi?
  2. Apa yang anda rasakan ketika telah menjadi seorang mahasiswa?
  3. Bagaimana tanggapan anda menjadi mahasiswa UNIMA khususnya mahasiswa FEKON?
  4. Apakah penerapan sistem pendidikan yang dilaksanakan di kampus saat ini sudah sesuai dengan kaidah yang di tetapkan?
  5. Menurut anda apa yang menjadi kekurangan dan kendala dalam menjalankan kewajiban sebagai mahasiswa di kampus?
  6. Bagaimana pendapat anda mengenai tenaga pengajar (dosen) yang ada di UNIMA khususnya FEKON saat ini?
  7. Selama anda menjalani aktivitas anda sebagai mahasiswa sampai saat ini, kebutuhan-kebutuhan apa yang seharusnya anda peroleh dan belum terpenuhi?
  8. Telah anda ketahui bahwa dalam dunia akademik saat ini terdapat berbagai macam lembaga organisasi untuk mahasiswa, bagaimana tanggapan anda mengenai organisasi yang ada dalam lingkungan kampus?
  9. Menurut anda apa yang perlu di perjuangkan oleh pengurus lembaga organisasi mahasiswa sebagai  wakil-wakil yang bertugas dalam menyuarakan aspirasi anda?
  10. Apa harapan-harapan anda terhadap lembaga organisasi mahasiswa untuk lebih baik kedepannya dalam membangun dan memajukan kampus ini?

TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN SAUDARA
Judul: Contoh Angket
Ditulis oleh Bagio
Rating Blog 5 dari 5
Semoga artikel ini bermanfaat bagi saudara. Jika ingin mengutip, baik itu sebagian atau keseluruhan dari isi artikel ini harap menyertakan link dofollow ke http://gioakram13.blogspot.com/2013/04/contoh-angket.html. Terima kasih sudah singgah membaca artikel ini.

0 komentar:

Posting Komentar